Selamat Datang Menyongsong Masa Depan!

SMP 1 GARUNG BERSIAP UNBK!

Memasuki semester 2 tahun ajaran 2016/2017 hampir semua sekolah sibuk untuk menyiapkan UN untuk kelas 9 begitu juga dengan SMP 1 Garung. Kesibukan tersebut bertambah ketika peraturan UN Berbasis Komputer mulai merambah ke tingkat pendidikan SMP. UN Berbasis Komputer yang sering dikenal dengan UNBK sudah dimulai sejak tahun ajaran 2015/2016 akan tetapi tahun lalu untuk SMP belum banyak yang mengikuti peraturan ini dikarenakan fasilitas yang kurang terjangkau bahkan untuk saat ini masih banyak yang belum mampu, tetapi demi meningkatkan kualitas UN semoga sekolah yang ditunjuk mampu mulai bersiap untuk UNBK.
SMP 1 Garung sudah melakukan hampir 85% persiapan dalam hal pengadaan komputer beserta instalasinya. Peserta yang mengikuti UNBK di SMP 1 Garung merupakan kelas 9 SMP 1 Garung dan SMP terbuka dari Kecamatan Garung. Setelah semua persiapan selesai akan mulai diadakan simulasi pertama untuk tahap ini hanya sebagai pengenalan kepda para peserata UNBK agar tidak kaget ketika memakai komputer, Hal ini dikarenakan hanya sebagian besar peserta yang bisa mengoperasikan komputer di SMP 1 Garung.
Dengan adanya persiapan UNBK di SMP 1 Garung di harapkan bisa berpartisipasi dalam menyukseskan UNBK dalam skala nasional untuk diharapkan dukungan dari berbagai pihak agar pada  pelaksanaan nanti bisa berjalan dengan lancar.
Semoga persiapan segera selesai, mari kita nanti hasil dari simulasi UNBK SMP 1 Garung!
Share this post :

Posting Komentar

PAPAN PENGUMUMAN

SMP 1 GARUNG
" TERWUJUDNYA PESERTA DIDIK YANG TAQWA. BERAKHLAK MULIA, BERPRESTAS, TERAMPIL SERTA BERWAWASAN KONSERVASI "
SEMANGAT BELAJAR, DITENGAH PANDEMI COVID19 KLIK UNDUH INFO KELULUSAN
 
Support : dzulcyber.com | mraufablog
Copyright © 2015. smp negeri 1 garung - All Rights Reserved
Admin by mraufa dan team IT Spensaga
Proudly powered by Blogger